


INFORMASI PRODUK
Details
Berat : 40.00 Kg
MU - 443 Roofdeck floor 40kg
Mortar Semen Instan yang diformulasikan khusus untuk pekerjaan screed di atap dak beton dan garasi carport, dengan kuat tekan setara K-175. Produk ini sangat tepat dikombinasikan dengan waterproofing.
KEUNGGULAN PRODUK:
- Adukan lebih mengalir dan mudah diaplikasikan.
- Permukaan halus dan tahan gesekan.
- Dapat diaplikasikan dengan ketebalan mulai dari 20 mm.
- Kuat tekan setara dengan K-175.
- Cocok untuk eksterior, dan kombinasi dengan WaterProofing MU-Weber menghasilkan atap dak yang kedap air.
Isi Kemasan: 40 Kg.
PERHITUNGAN PEMAKAIAN:
Kebutuhan Air: 5,5 - 6,0 liter / sak 40 Kg.
Daya Sebar: 1 m / 40 Kg / tebal aplikasi 20 mm.
Delivery
ULASAN PRODUK
Produk ini tidak memiliki ulasan